Mendapat perlakuan kasar dari ayah dan adik laki-laki

(Q) : Auntie, saya female 23 tahun, saya sering mendapat perlakuan kasar dari adik laki laki dan bapak saya saya harus bagaimana ya tan?


(A) : Untuk menghadapi bapak kamu, karena dia adalah otoritas dan ortu maka apapun yang kamu alami, berusahalah tetap menghormati dia. Untuk menghindari dia berlaku kasar, coba untuk mencegah apa yang jadi penyebabnya, misalnya bapak jadi kasar kalo kamu melawan pake kata-kata dll. Dalam hal ini, kamu musti belajar mengalah, dan berdoa supaya bapak kamu berubah dan kamu tetap kuat untuk sabar.

Terhadap adik cowok kamu, kamu sebenernya yang punya otoritas atas dia. Jadi terhadap dia, kamu musti lebih berani dan tegas, tapi caranya mungkin harus dengan cara yg lembut dan lebih berwibawa. Ajak dia bicara dari hati ke hati kalo keadaan kalian lagi baik. Mungkin perlu waktu dan kesabaran, tapi perlu ada tindakan seperti itu dari pihak kamu.

Terus berdoa dan sabar ya, dan jangan menyerah.

Share this post

Share on facebook
Share on twitter
Share on pinterest

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Menghadapi Mama yang Emosian

Q : Tante, mama aku tuh orangnya kalo emosi semua orang diajak ribut sampe akhirnya dia bisa teriak-teriak dan ngeluapin semua emosinya baru akhirnya tenang/hepi

Read More »

Orang Tua Bercerai

Q : Auntie mau curhat nih + minta solusinya juga ya hehe. Kan orang tua aku tuh udah cerai, aku tinggalnya sama mamah, dan papah

Read More »